Directory Blog RSS Free - Backlink merupakan salah satu ukuran popularitas sebuah blog di search engine. Saya juga masih kurang paham mengapa backlink menjadi sebuah tolak ukur search engine, apakah memang sebuah hal penting atau hanya sekedar mitos belaka.
Menurut beberapa master blogger, backlink dapat meningkatkan posisi blog dalam SERP atau meningkatkan pagerank blog. Apalagi backlink tersebut berasal dari satu blog yang memiliki niche atau topik yang sama dengan blog kita.
Tetapi bukan berarti backlink dari blog yang tidak se-niche atau memiliki kesamaan topik itu tidak dihitung, tetapi tetap menjadi bahan pertimbangan search engine dalam menilai dan merangking blog yang kita miliki. Salah satu tempat yang paling banyak di minati blogger dalam mencari backlink adalah Directory. Berikut ini beberapa alamat Directory Blog untuk mendapatkan backlink :
_ Blog Universe: www.bloguniverse.com
_ blogarama: blogarama.com
_ Blogdex: blogdex.com
_ Blogdigger: www.blogdigger.com
_ BlogSearchEngine.com: www.blogsearchengine.com
_ BlogShares: www.blogshares.com
_ BlogStreet: www.blogstreet.com
_ Blogwise: www.blogwise.com
_ Bloogz: www.bloogz.com
_ DayPop: www.daypop.com
_ Feedster: feedster.com
_ Lockergnome�s RSS Resource Site: rss.lockergnome.com
_ NewsIsFree: newsisfree.com
_ SearchEngineBlog.com: www.searchengineblog.com
_ Syndic8: syndic8.com
_ Waypath: www.waypath.com
Semoga dengan mendapatkan backlink dari Directory Blog RSS Free diatas maka akan meningkatkan kualitas blog sobat di search engine, semoga bemanfaat.
-->
-->
Directory Blog RSS Free
Written By Unknown on Jumat, 05 Juli 2013 | 16.51.00
Related Articles
If you enjoyed this article just click here, or subscribe to receive more great content just like it.
Label:
SEO
0 komentar:
Posting Komentar